Memperingati Hari Peduli Sampah Nasional 21 Februari 2021

haripedulisampah

PABU Indonesia Memperingati Hari Peduli Sampah Nasional 21 Februari 2021

“Marilah Jaga Lingkungan Kita Dengan Mengolah Sampah Menjadi Sesuatu Yang Berkah”

Event Kegiatan :

  1. Kampanye Peduli Sampah Nasional
  2. Coaching Clinic “Komposting Mandiri”
  3. Lomba Foto & Video Hari Sampah Nasional
  4. Program Sedekah “Jelantah Berkah”
  5. Sosialisasi Sistem Bank Sampah & 3R oleh Bpk. Satwoko Hapsoro, SH.
    Ketua Paguyuban Bank Sampah Kota Bekasi.
  6. Penanaman Pohon oleh Adik-adik Yatim PABU Indonesia
  7. Handycraft dari sampah daur ulang oleh adik yatim
  8. Distribusi Tempat Sampah di Kompleks Wisata “Hutan Bambu Bekasi”
  9. Podcast Katakita62 “Peduli Lingkungan Kita”

Event utama :
Bersih-bersih Sungai Bekasi & Santunan Yatim

Lokasi : Hutan Bambu Kota Bekasi
28 Februari 2021

Deklarasi Indonesia “Bersih Sampah” oleh Ketua PABU Indonesia
Bpk. H. DR. Qodiran, S.Pd.I., M.Si., CH.CHt

Keterangan gambar
21 Januari 2021
Kunjungan Civitas PABU ke Kantor Wakil Walikota Bekasi Bpk. Dr. H. Tri Adhianto Tjahyono, SE, MM untuk Audiensi Program Bakti Sosial Lingkungan dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional 2021

Share Artikel Ini Jika Bermanfaat

Baca Juga Artikel Yang Serupa

Isra Mikraj bukan sekadar perjalanan luar biasa Nabi Muhammad SAW, tetapi juga membawa pesan mendalam tentang spiritualitas, kebaikan, dan tanggung...

Hai Sahabat PABU…. Ada kabar baik nih dari PABU Foundation. Kami akan menggelar acara santunan untuk santri pelosok dan anak...

Maal, yang dalam bahasa Arab berarti harta atau kekayaan, merupakan segala sesuatu yang diinginkan manusia untuk dimiliki dan disimpan. Dalam...

Berikanlah Kesehatan yang paripurna, kemudahan dan kelancaran rizki, pekerjaan dan segala urusan, Di jauhkan dari segala kesulitan Dan hutang, Keluarga...