Pembagian THR dan Zakat Fitrah ke 798 Dhuafa Yatim

PABU, Jum’at, 22 Mei 2020, Menjelang Idul Fitri 1441 H PABU mengadakan santunan pembagian THR dan penyaluran Zakat Fitrah kepada 798 dhuafa dan yatim di beberapa daerah secara serentak. Paket THR berupa sembako, sirup, kue dan uang tunai yang diperoleh dari bantuan donatur sebagai amanahnya maka PABU menyalurkannya kepada 798 dhuafa dan yatim di daerah […]

PABU tetap beri bantuan di masa pandemi covid-19

Bekasi, Minggu 29/03/2020. Pandemi Covid-19 di dunia termasuk indonesia membuat beberapa wilayah di indonesia LockDown, bahkan telah diserukan #karantinawilayah diberbagai media sosial. Roda ekonomi berjalan tersendat. Jalan-jalan terlihat sangat lengang karena berkurangnya aktivitas manusia. Bagi dhuafa dan yatim kondisi ini dirasa sangat berat oleh mereka. Mereka yang mengandalkan pencarian nafkah tiap hari menjadi kesulitan dalam […]

Bakti Sosial Korban Pasca Banjir di Gabus, Bekasi

Tambun Bekasi, Minggu, 26/01/2020. Pasca banjir besar yang melanda kampung Gabus RW.011 desa Sriamur pada tanggal 1 Januari 2020 menyisakan dampak yang sangat banyak pad korban banjir di sana, maka pada jam 09.00 wib hari minggu 26 Januari 2020 Unit Pengumpul Zakat Yayasan Pundi Amal Bakti Ummat berkoordinasi dengan BAZNAS Kota Bekasi yang berdomisili di […]

Pemberian Santunan Langsung Door to Door

Menyambut Idul Fitri 1440 Hijriah, Yayasan PABU memberikan santunan dhuafa langsung mendatangi ke rumah-rumah nya. ada lebih dari 50 paket santunan yang dibagikan kepada Dhuafa yang ada di lingkungan Yayasan PABU di Jatikramat, Bekasi. Diantaranya ada Satria (18tahun) Rt05/01 yang lumpuh karena jatuh,  Ibu Khodijah yang mengalami depresi setelah anaknya meninggal dan ditinggal suaminya, Evan […]