Zakat Maal Membangun Kepedulian melalui Program PABU Foundation

Maal, yang dalam bahasa Arab berarti harta atau kekayaan, merupakan segala sesuatu yang diinginkan manusia untuk dimiliki dan disimpan. Dalam ajaran Islam, harta yang dimiliki harus digunakan sesuai dengan kebutuhan dan ketentuan agama. Zakat maal adalah bentuk zakat yang dikenakan atas berbagai jenis harta, yang dalam perolehannya tidak bertentangan dengan hukum syariah. Jenis harta yang […]