Bakti Sosial Korban Pasca Banjir di Gabus, Bekasi

Tambun Bekasi, Minggu, 26/01/2020. Pasca banjir besar yang melanda kampung Gabus RW.011 desa Sriamur pada tanggal 1 Januari 2020 menyisakan dampak yang sangat banyak pad korban banjir di sana, maka pada jam 09.00 wib hari minggu 26 Januari 2020 Unit Pengumpul Zakat Yayasan Pundi Amal Bakti Ummat berkoordinasi dengan BAZNAS Kota Bekasi yang berdomisili di […]